DIKALA RINDU MELANDA
Sepinya ruang
hatiku
Saat engkau
telah pergi dariku
Tak ada yang
dapat menggantikanmu
Engkau
bagaikan emas yang mengekalkan
Disetiap sudut pikiranku
Tersimpan masa hidupku & hidupmu
Bayangmu selalu menghantuiku
Disetiap rona-rona mimpiku
Dikala rindu
melandaku
Kucoba pejamkan
mataku
Tuk hadirkan
sosokmu dihatiku
Tuk rasakn
indahnya saat bersamamu
Kejelajahi lorong waktu
Tuk temukan dirimu dan bertanya
Masihkah kau sayang padaku
Dikala rindu
selalu hinggap dipikiranku
Bagaikan selimut
awan menghangatkan verifikasiku
Salju putih
memberikan kesejukan tuk membuka pintu kalbu
Bahwa kusayang
padamu
Geen opmerkings nie:
Plaas 'n opmerking